Selain SNMPTN, Anda juga bisa masuk Unviersitas impian melalui jalur SBMPTN. Jalur ini merupakan salah satu alternatif cara yang bisa dicoba jika Anda gagal pada seleksi SNMPTN. Berbeda dengan seleksi SNMPTN yang menggunakan nilai rapot, seleksi SBMPTN menggunakan nilai UTBK. Bagi anak kelas 12 khususnya, yuk kenali lebih detail mengenai SBMPTN ini. Apa Itu SBMPTN?… Continue reading Apa Itu SBMPTN? Anak Kelas 12 Yuk Kenali Lebih Detail
Category: Pengetahuan
Review Android Pie – Sistem Operasi Android Terbaru
Mobile Operating System atau mobile OS adalah software yang mendukung fungsi dasar tablet dan smartphone, seperti menjadwalkan tasks, menjalankan aplikasi, dan mengendalikan perangkat. Ada dua macam mobile OS yang paling populer di pasaran saat ini, yaitu Android OS dan iOS Apple. Keduanya selalu mengeluarkan update versi-versi terbaru dengan peningkatan software agar perangkat dapat digunakan secara… Continue reading Review Android Pie – Sistem Operasi Android Terbaru